Welcome Calon Siswa SMK

Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun 2023/2024

Akuntansi OTKP / Adm Perkantoran Teknik Audio Video

Mengapa Harus Mendaftar
di SMK Khazanah Kebajikan

Selain mendalami ilmu pendidikan formal, santri juga diberikan kesempatan untuk mengikuti Ekstrakurikuler yang bisa mengasah kemampuan santri agar tidak jenuh.

BTQ + Tahfidz

Siswa ditargetkan bisa membaca, menulis dan menghafal Al-Qur'an dengan cepat, baik dan benar. Karena salah satu program kami adalah dengan membumikan Al-Qur'an.

Kewirausahaan

Siswa akan di ajarkan dan dilatih untuk menjadi enterpreuner atau pengusaha / berdikari, mampu menciptakan lapangan kerja untuk dirinya bahkan untuk orang lain

Ekstrakurikuler

Siswa dapat memilih kegiatan ekskul yang diminati diantaranya Futsal, Badminton, Pencak Silat, Seni Tari (Tradisional dan Modern), Paskibra, Pramuka, Multimedia, Hadroh, dll.

Program Kejuruan

Akuntansi

Kompetensi keahlian yang berfokus pada keahlian dibidang keuangan umum maupun lembaga.

OTKP / Adm Perkantoran

Kompetensi keahlian yang mengajarkan tata kelola perkantoran secara umum, baik front office, admin maupun kepegawaian.

Teknik Audio Video

Kompetensi keahlian yang termasuk dalam teknik elektro ini mengajarkan kelistrikan secara umum, baik pemasangan maupun perbaikan alat-alat

Testimonial

Apa kata Alumni ?

Berikut adalah alumni SMK Khazanah Kebajikan yang sudah sukses

Khoeron Nadjidin
Khoeron NadjidinASN Kemenaker RI
Read More
Alhamdulillah saat ini saya bekerja di Kementerian Ketenagakerjaan RI. Saya merasa bangga sudah menjadi bagian dari SMK Khazanah Kebajikan dengan jurusan Akuntansi karena bukan hanya ilmu yang saya dapatkan melainkan kekeluargaan, kebersamaa dan lingkungan yang baik.
Syahrul, S.Pd, M.I.Kom
Syahrul, S.Pd, M.I.KomDinas Pariwisata
Read More
Keputusan saya untuk menuntut ilmu di SMK Khazanah kebajikan,merupakan sebuah keputusan yang tepat yang pernah saya ambil dalam mendapatkan sebuah arti pendidikan, kita bisa menjadi apapun yang kita inginkan, dan sekolah setinggi2nya karena setiap orang berhak atas pendidikan yang akan kita peroleh
Saefullah
SaefullahBusiness Consultant
Read More
Saya coach saefull alumni angkatan pertama. Bergabunglah di SMK Khazanah Kebajikan dan pilihlah jurusan yang terbaik untuk menggapai impianmu. Banyak sekali pelajaran yang didapat ketika belajar di SMK Khazanah Kebajikan sehingga apa yang sudah dipelajari dapat kita praktekkan dalam dunia kerja diluar.
Rosi Rosinta
Rosi RosintaStaff Dok PT. Ray Cargo
Read More
saya bangga dan merasa sangat senang bisa menjadi baguan keluarga di SMK KHAZANAH KEBAJIKAN, ilmu yang saya dapet selama di sekolah sangat berguna dan membatu saya dalam menjalani perkerjaan di kantor saya yang skrng, Terimakasih banyak bapak ibu guru SMK KHAZANAH KEBAJIKAN 🙏🏻🙏🏻🙏🏻
Ruhaeni
RuhaeniGuru RA Mumtaza Islamic School
Read More
Saya selalu merasa bersyukur bisa belajar di SMK Khazanah Kebajikan karena saya bisa belajar banyak hal. mulai dari agama, akademik hingga life skill. Skill yg paling pertama yg membuat say bisa aktif di dunia pendidikan saat ini adalah B. Inggris. Dengan modal inilah Alhamdulillah saya bisa mengajar di sekolah yg kata orang "sekolah elit" (RA MUMTAZA ISLAMIC SCHOOL). Namun saya rasa semua ini tak lain adalah berkah dari do'a dan keikhlasan para guru. Yuk... join disini... InsyaAllah bisa bermanfaat buat masa depan kelak... Aamiin...
Masrokhatul Inayah
Masrokhatul InayahGuru, Instruktur & Asesor Teknisi Akuntansi LSP P1 & P2
Read More
Saya bersyukur dan bangga menjadi bagian Alumni ke-3 SMK Khazanah Kebajikan. Selama mengenyam pendidikan di sana, saya mendapatkan banyak ilmu baik bersifat akademik mupun non akademik, Bapak/ibu guru pengajar bukan hanya kompeten di bidang ilmu dan teknis, namun juga banyak memberikan motivasi dan inspirasi yang masih saya ingat bahkan saya laksanakan sampai sekarang. Semoga semakin maju, berjaya, dan berprestasi untuk SMK Khazanah Kebajikan.
Hengki Kumayandi
Hengki KumayandiNovelis dan Penulis Skenario
Read More
Saat ini saya sedang menulis Mentari di Langit, FTV terbaru yg tayang di SCTV, dan saya, sudah menyelesaikan menulis Skenario tukang ojek pengkolan di RCTI, saat ini SMK Khazanah kebajikan telah membuka Penerimaan peserta didik baru, buat kamu yg ingin mendapatkan pengalaman sekolah yg menarik dan pengalaman belajar yg luar biasa yg berbeda dari yg lainnya. Ayook buruuan daftar di SMK khazanah kebajikan saya sendiri sudah membuktikannya.
Hengki
HengkiPolri Pangkal Pinang
Read More
Saya sekarang sebagai Anggota Polri berdinas di Polres Pangkal Pinang Polda Kepulauan Bangka Belitung,. Selama saya sekolah di SMK khazanah kebajikan saya merasa senang dan bangga di bimbing oleh para guru-guru yang profesional dan baik dan mendapat fasilitas yg lengkap.
Nuril Iman
Nuril ImanGuru PNS DKI Jakarta
Read More
SMK KK benar2 mendidik anak2 utk siap menjadi pribadi Beriman, Bertaqwa Kpd Allah SWT, berakhlak mulia, mandiri, kreatif & berwawasan global sehingga lulusannya siap utk bersaing di dunia kerja
Hupron Fadilah, S.Pd., M.M
Hupron Fadilah, S.Pd., M.MProfessional Trainer & Kepala Sekolah
Read More
Dua Hal Penting & berdampak besar yang saya dapatkan selama pendidikan di SMK-KK, yaitu BAHASA INGGRIS & KEMANDIRIAN. Keduanya telah menjadi sayap untuk saya terbang di beberapa organisasi, termasuk organisasi yg saya pimpin saat ini. Bahasa Inggris yg saya dapatkan selama di YKK juga telah menjadi jalan yg mengantarkan saya belajar ke dua negara tanpa mengeluarkan biaya.
Previous
Next

PROSES PENDAFTARAN

Ada Beberapa Proses Alur Pendaftaran Masuk SMK Khazanah Kebajikan

Syarat Pendaftaran

Waktu Pendaftaran

Sarana dan Prasarana

Diskon Sumbangan Pendidikan

Kouto terbatas, jika sudah terpenuhi maka pendaftaran ditutup.

BIAYA PENDAFTARAN

Awal Pembayaran Uang Pangkal Harus Masuk 50% dan selanjutnya bisa dicicil hingga bulan Desember 2023

ke Rekening BRI 111601000455300 an. Yayasan Khazanah kebajikan

Akuntansi

Biaya Uang Masuk Awal
Rp 4.275.000 Sekali Bayar
  • Sumbangan Operasional Pendidikan = Rp800.000
  • SPP Bulan Juli 2022 + Tabungan RP. 25.000 = Rp275.000
  • Kegiatan Siswa 1 Tahun ( PTS & PAS, LDKS, Study Tour, Ekskul ) = Rp2.350.000
  • Seragam Siswa = Rp600.000
  • Perlengkapan ( Raport, Buku SPP, KTS, Foto, Atribut ) = Rp200.000
  • Masa Perkenalan Lingkungan Sekolah = Rp50.000

OTKP / Adm Perkantoran

Biaya Uang Masuk Awal
Rp 4.275.000 Sekali Bayar
  • Sumbangan Operasional Pendidikan = Rp800.000
  • SPP Bulan Juli 2022 + Tabungan RP. 25.000 = Rp275.000
  • Kegiatan Siswa 1 Tahun ( PTS & PAS, LDKS, Study Tour, Ekskul ) = Rp2.350.000
  • Seragam Siswa = Rp600.000
  • Perlengkapan ( Raport, Buku SPP, KTS, Foto, Atribut ) = Rp200.000
  • Masa Perkenalan Lingkungan Sekolah = Rp50.000

Teknik Audio Video

Biaya Uang Masuk Awal
Rp 4.375.000 Sekali Bayar
  • Sumbangan Operasional Pendidikan = Rp800.000
  • SPP Bulan Juli 2022 + Tabungan RP. 25.000 = Rp275.000
  • Kegiatan Siswa 1 Tahun ( PTS & PAS, LDKS, Study Tour, Ekskul ) = Rp2.350.000
  • Seragam Siswa = Rp700.000
  • Perlengkapan ( Raport, Buku SPP, KTS, Foto, Atribut ) = Rp200.000
  • Masa Perkenalan Lingkungan Sekolah = Rp50.000

Potongan Biaya Untuk Lulusan MTs Khazanah Kebajikan

Potongan Biaya Untuk Lulusan sekolah Luar

GALERI SEKOLAH

Berikut ini adalah Gallery kegiatan SMK Khazanah Kebajikan

Tunggu Apa Lagi

Umroh Gratis Bersama Ketua Yayasan

Khusus untuk siswa kelas XII SMK dengan syarat selalu ranking 1 dalam 3 Tahun + akhlak baik + santun. Maka berkesempatan untuk mendapatkan Umroh Gratis bersama Drs. KH. Nadjamudin Shiddiq (Ketua Yayasan Khazanah Kebajikan).

Copyright © 2022 SMK Khazanah Kebajikan